cPanel
Kami menggunakan hosting control panel terbaik saat ini. Sudah tidak dapat dipungkiri kalau cPanel memberikan fitur yang stabil dan keamanan yang lebih baik daripada panel lain.
File Manager
cPanel datang dengan File Manager terintegrasi dengan fitur terlengkap. Kita bisa copy-paste, upload, mengatur akses dan file permission, zip-unzip banyak file tanpa hambatan. Kita juga dapat mengedit file langsung di browser untuk mengeditan cepat tanpa perlu instal aplikasi FTP.
Terminal
Fitur yang sangat jarang ada di shared-hosting (biasanya hanya ada di hosting VPS). Dengan fitur ini kita bisa melakukan SSH ke server kita langsung di control panel dan menjalankan command linux maupun WP-CLI untuk mempercepat pekerjaan kita.
Anda juga bisa menambahkan SSH key sendiri melalui SSH configuration settings.
14 Day Guarantee
Untuk memastikan semua fitur yang ada memang sesuai dengan kebutuhan anda. Kami memberikan garansi 100% uang kembali jika anda tidak puas dengan fitur-fitur dan layanan hosting kami.